News BreakingNews
Live
wb_sunny

Breaking News

Atlit Tembak OI Masih Berjuang

Atlit Tembak OI Masih Berjuang

PALEMBANG- KBRS - Atlit Menembak dari Kabupaten Ogan Ilir sejak lima hari terakhir, terus berjuang untuk mengjarumkan Bumi caram seguguk khusus atlit tembak, berusaha semaksimal mungkin memberikan yang terbaik. dikatakan H.Muhsin Abdullah ketua Perbakin OI Kepada Kabarakyatsumsel.com Rabu (22/11/17) dlapangan tembak Jakabaring 
 
Muhsin menambahkan,  tim Perbakin OI menurunkan  20 atlit putra putri, jenis perorangan dan beregu, diantaranya, Muhsin Abdullah, Rahman Rosyidi, Amriza Nutsatria,Ahmad Kurniawan, Ivan Bakti, Qolbinus, Akex Suhendra, Guntarto. Pada kelas tembak Reaksi, airriple, air Pistol, Bigbore,CantreFire. 

Pada hari keempat kemarin  OI sudah menyumbangkan Perunggu pada kelas Airriple beregu.‎ Mudah mudahan tim menembak OI bisa menyumbang medali perak atau emas.

Pantauan dilapangan, pada kelas tembak reaksi, atlit maju di lima stage (lapangan tembak). Disini atlit dibutuhkan kecepatan dan ketepatan sasaran.

Dari data yang dilancir, dari 17 kabupaten kota yang i‎kut pada Porprov XI tahun 2017, khusus untuk menembak hanya beberapa daerah yang menurunkan atlitnya, dintaranya Musirawas, Palembang, Muba, Ogan Ilir, OKUT, Lubuk Linggau dan Prabumulih. (her)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.