News BreakingNews
Live
wb_sunny

Breaking News

Pemuda Pembaharuaan Angkat Bicara Terkait Pengentasan Kemiskinan di Prabumulih

Pemuda Pembaharuaan Angkat Bicara Terkait Pengentasan Kemiskinan di Prabumulih

PRABUMULIH, KBRS-Secara harfiah kemiskinan dapat dikatakan sebagai ketidakmampuan baik secara individu ataupun kelompok. Sehingga hal ini rentan terhadap timbulnya permasalahan sosial. Kemiskinan akan menjadi masalah kronis karena berkaitan dengan kesenjangan dan pengangguran. Pemecahannya pun harus terkait dengan faktor-faktor yang mempengaruhinya secara dituntaskan secara komprehensif.

Hal ini disampaikan Febri Zulian Ketua Pemuda Pembaharuan menyikapi Pengentasan Kemiskan di Prabumulih, beberapa waktu lalu.

"Kita harus punya solusi yang efektif yaitu membuka lapangan kerja sebanyak mungkin. Serta terus mendidik dan membina Sumber Daya Manusia yang ada sehingga pengentasan kemiskinan dapat berjalan dengan baik," ungkapnya.

Ia menganggap bahwa pemuda harus bangkit bersemangat menciptakan hal-hal baru untuk ditawarkan kepada masyarakat dan pemerintah, sehingga Prabumulih Prima dapat terwujud.(bmg)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.