Yayasan Menara Fitra Cari Guru Berdedikasi
OGAN ILIR, KBRS- YAYASAN MENARA FITRA seleksi calon guru Agama, bertempat di kantor Mefi Indralaya jalan lintas timur km 36 kelurahan Indralaya Indah kwcamatan Indralaya kabupaten ogan ilir untuk mengikuti penerimaan guru baru melalui Kajian Iskam Rutin Pekanan dan siap menjadi guru Agama, di Yayasan Mefi.
Ketua Dewan Penasehat Yayasan MEFI Ustazd Muhammad Thoha. Ketua yayasan Ustazd M. Fadli sekertaris Ustazd Citra, saat menyampaikan gimana menjadi menjadi ustazd dan ustazdjah di lingkungan Yayasan Menara Fitrah harus melalui ujian yang wajib di jalani dari tes wawancara, tes Microtisi, Al- Quran, jelas ustazd Thoha saat memberikan materinya saat penerimaan calon guru baru di Yayasan MeFi, Senin (9/5).
"Sebanyak 60 peserta calon ustazd dan ustazdjha yang mendaftar untuk menjadi guru di Yayasan Mefi ini, tetapi semua itu harus lulus uji dan tes dari Yayasan Mefi," jelas Ustadz Thoha. Ia menjelaskan, bahwa para calon guru harus lulus tes baik lisan dan tertulis serta siap di tempatkan untuk magang selama liburan itu untuk menjadi guru di yayasan mefi ini karena kita sudah menerapkan kurikulum 2013 dan sebagai sekolah yang terbaik untuk di kabupaten ogan ilir ini insyaallah menambahkan dan lulusan Mefi akan menjadi yang terbaik (lbs)