News BreakingNews
Live
wb_sunny

Breaking News

Kades Muara Penimbung Ulu Rhomadon, Giat Membangun Desa

Kades Muara Penimbung Ulu Rhomadon, Giat Membangun Desa

Indralaya, KBRS-Romadhon. HM,  Kades Muara Penimbung Ulu yang baru berusia 2,5 tahun berjalan menjadi Kepala Desa Muara Penimbung Ulu dengan semangat membangun desa nya apalagi setelah dapat bantuan dana desa 2015 tahun lalu membangun jalan cor titian dengan panjang 165 meter dan jalan setapak Sepanjang 249 meter serta sekolah PAUD desa, MCK, dusun 4 dan dusun 2 serta perehaban Masjid Al Falah di dusun 5, semua itu dana yang bersumber dari PNMP tahun 2014 dan dana dari APBN 2015 dan dana2 tersebut dibamgunkan atas kerja sama perangkat desa, BPD, Karang Taruna, Kadus dan RT setempat semuanya kita libatkan untuk membamgun Desa Muara Penimbung Ulu ini jelasnya.

"Dalam membangun desa kita juga selalu melibatkan perangkat desa, karang taruna, BPD, tokoh Agama, tokoh adat, dan masyarakat kita jelasnya, dan kita selalu mengadakan pengajian ibu-ibu , remaja masjid, dan bapak- bapak setiap mingunya.
Insyaallah kedepan kita akan membangun desa ini dengan penuh keterbukaan dari dana desa yang insyaallah sebentar lagi bergulir," imbuhnya.

Dan Desa Muara Penimbung adalah pemekaran Desa  Muara Penimbung dan menjadi Dua desa  Muara Penimbung Ilir dan Desa  Muara Penimbung Ulu kelas nya.(lbs)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.