News BreakingNews
Live
wb_sunny

Breaking News

Desa Tanjung Pring Gelar Sedekah Dusun

Desa Tanjung Pring Gelar Sedekah Dusun

OGAN ILIR, KBRS- Sedekah pedusunan dan sedekah ruah di desa tanjung pring di hadiri oleh Kepala Bidang Seni Budaya Rusdi Efendi S. Pd,
Sekcam Indralaya Utara Yamsehayati, SH ketua MUI OI KH Ahmad Dani, Camat Indralaya Suwandi SKom. M.Si, Pjs Kades Tanjung Pring Rispawan, Ketua adat Buhori, SAg tanjung pring dan masyarakat desa Tanjung Baru dan Tanjung Pring.

Sedekah pedusunan ini untuk  para puyang- puyang desa tanjung pring antara lain puyang, Siti Zaleha, Pande Lutut, Bujang Juaro, Usang Gombang,Puyang Muksin, Putri Saleh Denan,Syeh Sesepuh, Putri Lenok, Puyang Sipincang,Puyang Hitam, Putih, Kuning.

Adapun di Desa Tanjung Pring ada penjaga dari puyang- puyang tetsebut yaitu Cik Asmah adalah salah satu penjaga semua puyang yang ada di desa tanjung pring, " Kronologis Cik Asma bin Madri nyambut perintah ketika main- main kedatangan dua pasang orang perempuan beejubah putih dan laki- laki memakai jubah putih, kedatangan orang- orang tersebut pada tahun 1977 waktu itu Cik Asma masih kecil belum mengerti apa- apa saat diperintah oleh kedua orang tersebut, untuk mengurus desa Tanjung pring dan seluruh puyang akan tetapi Cik asma menolaknya pada akhirnya ada 7 pendamping yang semuanya adalah para puyang desa tanjung pring untuk melaksanakan tugas tersebut akan tetapi kenyataannya hanya cik asma, perintah tersebut berjalan selama 7 tahun untuk melaksanakan tugas di kalangan masyarakat seolah Cik Asma hanya mengada- ada tetapi kemyataannya memang nyata, dan selama 7 tahun pekerjaannya hanya membersihkan makam para puyang dan selalu sedekah dusun terus dia laksanakan walaupun dia sendiri, dan dari tahun 1981-sampai 1993 Cik Asma bekerja sama dengan yang mendapat perintah dan pada akhirnya para pengurus ini memyerahkan diri karena tugas tersebut tidak ada dukungan dari pemerintah setempat dan pada tahun 2010 Cik Asma mendapat pusaka satu buah keris jelmaan ular kuning pada waktu magrib." jelasnya singkat pada acara sedekah dusun di desa Tanjung pring kecamatan Indralaya kabupaten ogan ilir,  Selasa (17/5).( lbs)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.